Namun mungkin Anda sedikit bingung saat sudah membeli rumah dan bagaimana tata cara kelola ruangan-ruangan yang ada di rumah. Dan jika sudah begitu, pastinya Anda akan mencari solusi atau jalan keluarnya.
Biasanya bagi Anda yang baru menikah ataupun masih lajang, pasti mungkin Anda hanya bisa membeli rumah dengan ukuran standar atau rumah kecil saja, sebab memang yang tinggal di rumah tidak banyak.
Namun bagi Anda yang baru menikah mungkin akan lebih memilih rumah yang mempunyai 2 kamar atau lebih. Tentu saja tidak lain dan tidak bukan tujuannya adalah untuk menjadi kamar anak nantinya.
Apalagi jika memang berencana untuk membuat anak banyak, pastinya harus ada kamar yang cukup pula untuk menampung tidur anak-anaknya. Dan tentu rumah dengan 3 kamar ini akan sangat berguna bagi Anda.
Terlebih lagi jika Anda mempunyai sepasang anak laki-laki dan perempuan. Mungkin pada saat masih kecil kedua anak Anda masih bisa tidur di satu kamar. Namun pada saat beranjak dewasa tentu keduanya harus ditempatkan diberikan kamarnya masing-masing.
Karena semakin beranjak dewasa, pastinya pikiran anak Anda juga semakin dewasa. Oleh karena itu untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan maka ada baiknya jika membuat kamar masing-masing untuk kedua anak Anda.
Lalu bagaimana jika rumahnya kecil ? Tentu saja pasti bisa. Karena Anda bisa memanfaatkan luas rumah semaksimal mungkin sehingga tidak ada lagi ruang yang tidak terpakai oleh Anda di rumah.
Tipe rumah apa saja ? Berikut adalah listnya :
- Tipe rumah 7 x 9 meter persegi
- Tipe 36/60
- Tipe luas tanah 140 meter
- Tipe rumah dengan luas bangunan 90 meter.
Tentulah dengan 3 langkah mudah ini.
- Lihat contoh rumah minimalis dengan 3 kamar di browser
- Aplikasikan pada rumah Anda
- Lalu yang terakhir adalah jangan membeli banyak barang untuk rumah Anda
Namun bagaimana jika Anda membeli rumah dengan 2 kamar ? Tentu saja Anda bisa request desain interior rumah Anda kepada developer. Tentu mungkin akan ada biaya tambahan, namun ini akan sebanding dengan apa yang Anda dapatkan.
Nah berikut adalah denah rumah 3 kamar tidur sederhana yang bisa Anda aplikasikan untuk rumah Anda sendiri.
Untuk tipe rumah dengan ukuran 7 x 9 meter persegi. Kamar ketiga bisa dibangun di tengah rumah sebagai pengganti dapur, sedangkan ruang makan bisa diletakkan dekat dengan ruang tamu.
Dan tentu ruang makan ini terpisah dengan dapur agar rumah tidak terkesan sempit. Sementara kamar mandi diletakkan di tengah dengan ruang makan dengan pintu kamar mandi menghadap ke ruang tamu.
Selain itu 2 kamar lainnya bisa Anda lengkapi dengan kamar mandi pribadi. Bagaimana dengan kamar ketiga yang terletak di tengah rumah ? Tentu saja tidak ada kamar mandi pribadi di kamar ketiga.
Lalu bagi Anda yang mempunyai rumah dengan tipe 36, maka Anda bisa memilih denah rumah 3 kamar tidur sederhana. Jangan menggunakan banyak barang yang berukuran besar, karena hal itu tentu saja akan memakan tempat dalam rumah Anda.
Dan barang besar seperti lemari bisa Anda masukan ke dalam tembok yang terlebih dahulu dibuat cekungan sebagai tempat menyimpan lemari. Tentu saja dengan melakukan hal ini Anda akan lebih menghemat banyak ruang.
Karena lemari yang tadinya memakan tempat dalam suatu ruangan menjadi hemat ketika dimasukan ke dalam tembok, jadi Anda masih bisa memanfaatkan ruang tersebut lebih maksimal lagi dengan mungkin memberikan pernak-pernik yang menarik.
Dan jangan lupa membuat suasana rumah Anda seminimalis mungkin. Contohnya dengan memberikan hiasan dinding yang aesthetic atau membuat tempat barang yang aesthetic pula, selain itu Anda bisa memberikan hiasan lampu tumblr.
Lalu Anda juga bisa menggunakan model 3 kamar sejajar. Jadi Anda membagi 2 rumah Anda. Bisa saja sisi kiri rumah Anda dijadikan kamar dan sisi kanan rumah Anda dijadikan tempat untuk ruang keluarga, ruang tamu, dapur, meja makan dan lain-lain.
Jadi nanti pintu masuk Anda akan terletak di tengah-tengah rumah, dan pada saat masuk Anda akan melewati sebuah lorong yang mungkin panjang. Dan saat Anda ingin masuk ke kamar berarti Anda harus masuk ke salah satu pintu di sebelah kiri.
Sedangkan jika Anda ingin bersantai di ruang tamu untuk menonton tv atau ingin makan di dapur maka Anda hanya tinggal harus masuk ke pintu di sebelah kanan. Tentu saja hal itu sangat mudah kan ?
Jadi dari beberapa denah rumah 3 kamar tidur sederhana di atas, model mana yang lebih Anda pilih untuk diaplikasikan ke dalam rumah Anda ? Tentunya semua itu kembali lagi kepada Anda si pemilik rumah.
Nah itulah sedikit ulasan tentang denah rumah 3 kamar tidur sederhana semoga bermanfaat dan dapat membantu Anda.